Manfaat dan Fungsi Vitamin B2 Untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat dan Fungsi Vitamin B2 - Vitamin B ini bisa dikatakan memiliki keluarga besar. gak hanya manusia aja ya vitamin ternyata juga punya keluarga besar,hehe.vitamin bini gak seperti vitamin lainya yang hanya sendiri karena itu kali ini kita masih membahas Vitamin B ini, jangan sampai bosan ya :) karena vitamin ini sangat dibutuhkan oleh tubuh untuk kesehatan kita dan menjaga organ tubuh kita agar berfungsi dengan baik jadi kita harus wajib mengetahui informasi tentang vitamin ini.

Manfaat Vitamin B2
Ilustrasi Vitamin B2
Vitamin B2 ini juga dikenal dengan nama ilmiahnya yakni Riboflavin ia merupakan salah satu keluarga besar dari Vitamin B, sama seperti keluarga vitamin b lainya vitamin b2 ini merupakan vitamin yang mudah larut dalam air, karena itulah kita diwajibkan untuk mendapatkan vitamin ini setiap hari. vitamin b2 ini juga berfungsi untuk membantu untuk memperbaiki dan mempertahankan berbagai sistem di dalam tubuh.

Riboflavin ini juga sangat bermanfaat untuk kecantikan bahkan para ahli kini merekomendasikan vitamin ini sebagai vitamin kecantikan karena paling banyak bermanfaat untuk kecantikan. vitamin b2 ini memiliki peran aktif sebagai media perantara elektron yang memeproduksi energi bagi sel tubuh. tak hanya itu vitamin ini juga berfungsi sebagai antioksidan yang berguna untuk memperlambat proses penuaan.

Manfaat Vitamin B2 Untuk Kesehatan Tubuh

Beberapa manfaat lain yangbisa kita peroleh dari vitamin b2 ini untuk kesehatan tubuh kita antara lain yakni:
  • Megatur Pertumbuhan dan Reproduksi
    Bagi anda yang masih dalam tahap pertumbuhan sebaiknya jangan sampai anda kekurangna vitamin b2 ini karena vitamin b2 ini memiliki manfaat untuk memastikan agar pertumbuhan anda bisa berlangsung dengan sehat dan baik serta perkembangan organ reproduksi . dan vitamini ini juga bermanfaat untuk perkembangan jaringan tubuh seperti mata,kulit, membran mucous,sistem kekebalan tubuh dan juga untuk system syaraf.
  •  Mencegah Jerawat
    Jerawat merupakan masalah paling sering kita hadapi apalgi bagi para kaum hawa jika diwajahnya ada satu jeraawat aja udah panik apalgi kalau banyak dan ditambah lagi dengan muka berminyak duh itu pasti bikin kita stres dan gak pede, tahu kah anda ternyata vitamin b2 ini juga mempunyai manfaat untuk mencegah pertumbuhan jerawat karena Riboflavin ini dapat meningkatkan keluarnya lendir atau minyak pada kulit sehingga akan berkurangnya jumlah jerawat pada wajah.
  • Membantu Produksi Energi Pada Tubuh
    Seperti halnya Vitamin B1, Vitamin B2 juga bermanfaat untuk Menigkatkan jumlah energi didalam tubuh kita yakni dengan fungsinya yang bisa merubah karbohidrat menjadi senyawa gula sederhana yang dikenal dengan nama glukosa. Tanpa adanya glukosa, tubuh tidak bisa memproduksi energi. Alhasil, tubuh akan kesulitan menjalankan fungsinya, dan juga dan  memiliki peran penting dalam metabolisme atau pemrosesan lemak, karbohidrat dan protein di dalam tubuh.
  • Menjaga Kesehatan Mata
    Ternyata tidak hanya Vitamin A yang bermanfaat untuk kesehatan mata, vitamin b2 ini juga bermanfaat untuk menjaga kesehatan mata hanya saja fungsi Vitamin A untuk kesehatan mata jauh lebih besar dibandingkan dengan Vitamin B2 ini. membantu dalam menghindari mata dari ancaman katarak dan ketegangan mata yang bisa menimbulkan penyakit glaukoma.
  • Menjaga Kekebalan Tubuh
    Sama halnya vitamin lain Vitamin B2 ini juga Bermanfaat dalam menjaga sistem kekebalan tubuh yaitu dengan cara memperkuat antibodi dalam tubuh dengan cara memeperkuat jaringan pertahanan kita terhadap bakteri penyakit berbahaya.
Beberapa manfaat dari vitamin b2 bisa berfungsi dengan baik untuk tubuh kita mendapatkan asupan vitamin b2 dengan cukupkarena itu kita dianjurkan agar kita mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung vitamin b2.sumber vitamin b2 bisa kita dapatkan dari beberapa makan seperti dari kacang-kacangan seperti kacang almond dan kacang kedelai dan dapat juga kita dapatkan dari segala jenis ikan terutama ikan sardin, daging sapi, daging ayam, daging itik, hati, ragi, tiram, kerang, keju, biji gandum, asparagus, kubis, rumput laut, selada, dan alpukat.

Semoga artikel kali ini bermanfaat untuk anda semua dan jagalah selalu kesehatan anda karna kesehatan merupakan kebahagian yang terindah dan tak terkira harganya, terima kasih.